Tahun 2022 ini kelas 7 tingkat SMP sudah mulai melaksanakan Kurikulum Merdeka. Otomatis tahun depannya, 2023, guru pengajar kelas 8 juga harus siap untuk mengajarkan Kurikulum Merdeka. Berikut saya sajikan buku siswa Bahasa Indonesia Kelas 8 sebagai sumber belajar siap pakai yang bisa di- DOWNLOAD di sini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar